Sejumlah Bhabinkamtibmas Melakukan Sambang dan Melihat Kesiapan Penerapan New Normal

Tribratanews Polresta Kediri –  BKTM Pakelan Polsek Kediri Kota  Aipda Beni MP,SH melakukan giat sambang di seputaran perbankan di wilayah Kelurahan Pakelan Jl Brawijaya Kota Kediri, Selasa (2/6).

 

“Melaksanakan sambang wilayah, melihat situasi lingkungan masa pandemi mengantisipasi rencana penerapan rencana new normal oleh pemerintah.

“Disampaikan binkamsa pada  satpam Bank Mandiri Taspen , Kandi sekaligus titip pesan Kamtibmas sekaligus agar tetap selalu  menjaga kebersihan dan sll terapkan protokol kesehatan dengan sering mencuci tangan jaga jarak saat komunikasi.

 

 

 

“Kegiatan sambang juga dilakukan  BKTM Kampungdalem yang melaksanakan   sambang / bintibmas di kantor BTPN Jl. Brigjen Katamso dengan warga yang  antri mengambil pesiunan .  Tidak ketinggalan pesan tetap diperhatikan protokol kesehatan Covid – 19 dan hati hati dalam perjalanan pulang,” kata AKP Kristin Kusuma Ratih, Kasat Binmas Polresta Kediri

Sementara itu BKTM Setono gedong Aipda Aris Sunarko melaksanakan sambang wilayah, melihat situasi lingkungan masa pandemi mengantisipasi rencana penerapan wacana new normal oleh pemerintah.

 

“Sampaikan binkamsa pada warga binaan RT 02 RW 01 sekaligus titip pesan Kamtibmas sekaligus agar ttp sll menjaga kebersihan dan sll terapkan protokol kesehatan dengan sering mencuci tangan jaga Jarak saat komunikasi dengan orang lain untuk memakai Masker  utk mencegah penyebaran virus Corona,” tambahnya.

 

Sementara  BKTM Keluraha  Ngadirejo Aipda Sony N , melakukan sambang di rumah Sukardi ketua RT 4 RW 5 Kel. Ngadirejo.

 

Melaksanakan sambang binpolmas dialogis dengan  Sukardi ketua RT 4 RW 5 sampaikan pesan Kamtibmas terkait rencana penerapan new normal oleh pemerintah, agar tetap selalu menjaga kebersihan dan selalu  menerapkan protokol kesehatan sesuai Perwali Nomor 16 /  2020. (res|aro)

 

bagikan artikel ini.Share on Facebook0Share on Google+0Tweet about this on TwitterShare on LinkedIn0