Ratusan Jemaat Ikuti Perayaan Natal di Gereja Gereja Kristen Jawi Wetan Puhsarang

Tribratanews Polresta Kediri – Perayaan Natal berlangsung di Gereja Gereja Kristen Jawi Wetan (GKJW)  Pepathan Nglangu Desa Puhsarang Kecamatan Semen Kabupaten Kediri. Kegiatan, pada Sabtu 9 Desember 2018 pukul 18.00 Wib s/d 21.20 WIB.

 

“Kami telah dilaksanakan Kegiatan Perayaan Natal di Gereja Gereja Kristen Jawi Wetan (GKJW)  Pepathan Nglangu Desa Puhsarang Kec. Semen Kab. Kediri. Berlangsung aman dan lancar,” kata Kasie Humas Polsek Semen, Polresta Kediri, Aiptu Dedy.

 

Kegiatan tersebut diselenggarakan oleh GKJW Pepathan Nglangu Desa Puhsarang Semen dengan Pengkotbah Pendeta Kurniawan dari Kediri dengan tema Yesus Kristus Hikmat Bagi Kita (Kor : 1:30),. Sedangkan Jemaat  kurang lebih 300 Orang.

 

Ibadah dimulai pukul 18.00 Wib Pembukaan oleh Panitia Agustinus.  Tarian KPAR Tari Kalo. Persembahan Pujian, Gerak dan Lagu.  Kidung 238 : 1. Sambutan Pendeta Kurniawan. Penyalaan Lilin diiringi pujian Lagu/kidung. Penyalaan Lilin ke 6 oleh Kapolsek Semen diwakili Kanit Provost Aiptu Ony K. Persembahan Pujian / Kidung. Campursari Bakti Budaya dan  Penutup Pembagian doorprize dan Pukul 21.20 Wib Kegiatan Selesai.

 

Jumlah personil pengamanan delapan orang, terdiri dari Padal : Aiptu Ony Kristian, Polsek Semen : 5 personil, dan Linmas : 3 personil. Selama Kegiatan secara umum tidak di temukan hambatan atau kendala dan berjalan tertib, aman. nyaman dan tekendali. (res/an).

bagikan artikel ini.Share on Facebook0Share on Google+0Tweet about this on TwitterShare on LinkedIn0